More

    Parents, Ini 5 Cara Mengajarkan Anak Toilet Training

    on

    |

    views

    and

    comments

    3. Mempraktikkan Cara Menggunakan Toilet yang Benar
    Selain instruksi yang sederhana dan mudah dimengerti, praktikkan pula cara menggunakan toilet yang benar. Anak akan lebih mudah meniru hal yang dilakukan secara nyata. Cobalah duduk atau jongkok di toilet sambil membersihkan bokong dengan air bersih. Setelah itu, ingatkan anak untuk selalu menyiram toilet (flush) hingga kotoran tidak terlihat lagi.

    Baca juga: Imunisasi Sangat Penting, Jangan Sampai Mama Melewatkan Ya!

    4. Membiasakan Anak Pergi ke Toilet pada Waktu Tertentu
    Latihlah anak untuk pergi ke toilet secara rutin untuk buang air. Biasakan untuk mengantar anak ke toilet setiap selesai bangun tidur, sebelum tidur, dan beberapa saat setelah makan. Perhatikan juga ketika anak ingin buang air besar. Biasanya, ia akan buang air besar pada waktu-waktu tertentu. Ketika waktunya sudah tiba, tanyakan apakah ia ingin ke toilet atau tidak.

    5. Memperhatikan Kebersihan Ketika Buang AirSetelah buang air dengan benar, ingatkan si kecil untuk selalu menjaga kebersihan dengan menyiram bersih bagian kemaluan dan dubur dengan air. Pastikan pula ia mencuci tangannya dengan sabun antiseptik dan air mengalir usai buang air kecil atau besar di toilet.
    Apabila terjadi hal-hal yang mungkin tidak diinginkan, seperti anak tiba-tiba mengompol, tetaplah tenang dan ingatkan anak untuk selalu pergi ke toilet ketika ingin buang air kapan pun itu. ***

    Share this
    Tags

    Must-read

    Ingin Anak Tumbuh Menjadi Anak Aktif dan Kreatif? Berikan Stimulasi yang Optimal dan Asupan Gizi yang Tepat!

    Gizi dan stimulasi merupakan dua hal terpenting untuk tumbuh kembang si kecil. Gizi berperan sebagai dukungan dari dalam. Orang tua harus memastikan kebutuhan gizi...

    MY BABY Kembali Gelar Gerakan Indonesia Berantas Nyamuk

    Memperingati Hari Demam Berdarah Nasional yang jatuh pada 22 April, MY BABY, merek perawatan bayi dan anak kembali menggelar kampanye Gerakan Indonesia Berantas Nyamuk...

    NICU Family Gathering dari Eka Hospital Family & Grand Family

    NICU atau Neonatal Intensive Care Unit adalah ruang perawatan intensif di rumah sakit yang disediakan khusus untuk bayi baru lahir dengan gangguan kesehatan. Salah...
    spot_img

    Recent articles

    More like this

    LEAVE A REPLY

    Please enter your comment!
    Please enter your name here