More

    Produk Skincare Terbaru Untuk Kulit Lebih Lembab dari Nature Republic

    on

    |

    views

    and

    comments

    Nature Republic, salah satu brand skincare asal Negeri Ginseng baru saja meluncurkan skincare terbaru untuk perawatan kulit lebih lembab, cerah dan awet muda sepanjang hari. Dengan tema “Your New Buddy”, produk ini menggabungkan bahan utama aloe vera dan buah manggis untuk perawatan kulit lebih maksimal.

    Soothing Moisture Mangosteen Aloe 92% Soothing Gel bukan sekadar produk perawatan kulit, melainkan bisa diandalkan dalam rutinitas harian, memberikan manfaat multifungsi dan terjangkau. Gel ini menawarkan lima manfaat utama: Soothing, Moisture, Brightening, Radiant, dan Smoothen.

    Keunggulan Soothing & Moisture Mangosteen Aloe 92% Soothing Gel, di antaranya :

    • Kandungannya terdiri dari :
    1. Garcinia Mangostana Fruit Extract (70%), yang memiliki antioksidan dan vitamin C, sehingga kulit tetap kenyal dan cerah
    2. Aloe Barbadensis Leaf Extract (22%), yang mengandung vitamin, mineral dan sifat anti-inflamasi sehingga mampu menenangkan kulit dan menutrisi kulit.
    3. Glycerin, mampu menyeimbangkan kadar air di dalam kulit yang dapat memperkuat lapisan terluar kulit (skin barrier).
    4. Sodium Hyaluronate, sebagai humectant yang bekerja dengan cara menarik kelembapan dari luar untuk melindungi lapisan luar kulit.
    • Dibuat dengan cermat menambahkan ekstrak buah manggis dan lidah buaya sebagai perlindungan antioksidan yang mampu menangkal efek buruk radikal bebas penyebab penuaan kulit.
    • Soothing Gel dapat digunakan untuk seluruh tubuh, seperti: pelembab wajah dan masker wajah, masker rambut serta body gel untuk tangan dan kaki yang tampak kering.
    • Manfaatnya mampu melembabkan dan menghaluskan kulit, menutrisi kulit, mencerahkan kulit, pencegahan penuaan dini karena ada kandungan antioksidan, serta multifungsi gel.

    Inovasi gel ini bisa menjadi skincare alternatif untuk perawatan kulit yang lebih lembab, cerah dan awet muda.

    Menggandeng Shopee sebagai salah satu marketplace terbesar di Indonesia, Nature Republic bekerja sama untuk merilis produknya secara eksklusif di Shopee Mall. Kerja sama ini menyediakan voucher diskon dan gratis ongkir untuk membeli Nature Republic Soothing & Moisture Mangosteen Aloe 92% Soothing Gel 300ml.

    Tersedia eksklusif di Shopee mall, dengan jaminan 100% original mulai tanggal 25 November 2024. Untuk informasi lebih lanjut, silahkan kunjungi dan ikuti instagram @naturerepublic.id. ***

    Share this
    Tags

    Must-read

    Mama, Simak 5 Tips Perlindungan Anak untuk Cegah Penyakit Menular

    Liburan sekolah telah usai, saatnya anak-anak memulai aktivitas di sekolah. Namun jangan diabaikan saat liburan di mana pergerakan manusia selama perjalanan berpotensi meningkatkan risiko...

    Mama, 8 Cara Ini Mampu Mengelola Stres

    Stres, kita semua pernah merasakannya. Entah itu karena tenggat waktu pekerjaan, drama keluarga, atau sekadar pesan teks yang lupa dibalas selama tiga hari. Stres...

    Happy Kamper, Platform Pertama di Indonesia untuk Menemukan Aktivitas Pendukung Tumbuh Kembang Anak

    Happy Kamper kini hadir di Indonesia. Platform ini mencoba tampil sebagai solusi utama bagi orang tua dalam menemukan dan memesan berbagai aktivitas untuk mendukung...
    spot_img

    Recent articles

    More like this

    LEAVE A REPLY

    Please enter your comment!
    Please enter your name here